Latest News

Mengapa Film Marvel Masih Sulit Disatukan


Kenapa sih X-Men gak bisa dalam satu film dengan Avengers? kenapa Fantasticfour juga begitu? perlu diketahui ternyata beberapa hak cipta karakter jagoan marvel untuk layar lebar dimiliki oleh bebera produsen diluar marvel.

Spiderman sebagai superhero paling terkenal di dunia marvel ternyata hak ciptanya di miliki oleh Sony Corp. Saat ini Marvel Cinematic Universe bekerjasama dengan Sony untuk memasukkan Sipder-Man di Captain America: Civil War karena perannya yang cukup penting, (dan bisa dibilang tinggal menunggu waktu sampai sony merelakan spidey) Ini berarti bahwa MCU memiliki niat untuk mengambil alih hak cipta Super Hero yang dimiliki Produsen Lain.

Selain itu, Inhuman memiliki konsep yang mirip dengan X-Men. Jadi, seperti Quicksilver dan Scarlett Witch, mungkin sedikit demi sedikit Marvel akan menampilkan mutant-mutant lainnya. Namun saat ini mungkin pecinta jagoan marvel masih menganggap lebih keren Quicsilver versi X-men nya FOX.
peta hak cipta karakter marvel
Penulis pribadi juga merasa kalau Fantastic Four reboot yang digarap FOX tidak terlalu sukses. Nah, kalau gagal, tinggal menunggu waktu sampai Fantastic Four jatuh ke MCU juga. Dan naasnya serial komik fantastic four pun lagi dibekukan oleh marvel, karena beberapa karakternya di All-New, All-Different Marvel seperti human torch justru berada di tim inhumans, dan Ben Grimm (The Thing) sedang petualangan galaxy bersama Guardians of the Galaxy.

Selain itu Namor yang sudah lama dimiliki Universal Picture juga gak ngapa-ngapain, jadi mungkin mereka harus merelakannya.

0 Response to "Mengapa Film Marvel Masih Sulit Disatukan"